Baca artikel Islami pilihan dari berbagai media terpercaya


Yang wajib anda lakukan adalah mengeluarkan zakat buah kurma yang anda punya, jika hasil panennya mencapai ukuran minimal nishab (ukuran wajib zakat) ataupun lebih. Caranya, zakat tersebut anda ambil dari jenis kurma yang kualitasnya menengah, tapi jika anda ambil dari semua jenis kurma maka itu dinilai lebih baik. Wabillahittaufiq, wa Shallallahu `ala Nabiyyina Muhammad wa […]


Ada perbedaan pendapat seputar kewajiban mengeluarkan zakat buah Zaitun. Namun untuk kehati-hatian, Anda boleh mengeluarkan zakatnya bila buah yang dipanen sudah mencapai nishab (ukuran wajib zakat), yaitu sebanyak 5 Wasaq (652.8 Kg). Ukuran satu Wasaq tersebut adalah 60 sha’ (130.56 Kg) versi Nabi Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam, sementara jumlah yang harus dikeluarkan adalah 1/10 dari […]


Seluruh jenis tanaman pokok wajib dikeluarkan zakatnya jika buah tanaman tersebut sudah matang. Cara zakatnya itu dengan mengeluarkan 1/10 dari jumlah panen jika sistem irigasi (pengairan) tanaman tersebut tidak mengeluarkan biaya, atau mengeluarkan 1/20 dari total panen jika sistem irigasinya mengeluarkan biaya. Hal ini berdasarkan firman (Allah) Ta’ala: وَآتُوا حَقَّهُ يَوْمَ حَصَادِهِ “Dan tunaikanlah haknya […]


Zakat gandum dikeluarkan dalam bentuk gandum, kecuali apabila ladang gandum tersebut dijual dengan dirham (uang) sebelum panen dan setelah bulir-bulirnya mengeras, maka zakatnya yang dikeluarkan adalah seperduapuluh dari harga bila pengairannya memerlukan biaya, atau sepersepuluh apabila pengairannya tanpa biaya. Wabillahittaufiq, wa Shallallahu ‘ala Nabiyyina Muhammad wa Alihi wa Shahbihi wa Sallam.


Pertama: Anda wajib mengeluarkan zakat beras atau jagung jika sudah mencapai nisab. Nisabnya adalah: lima wasaq, satu wasaq adalah enam puluh sha`, dengan sha` yang dipakai oleh Nabi Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam. Satu sha` adalah empat kali cakupan penuh dua telapak tangan yang sedang. Kedua: Ukuran yang wajib dikeluarkan adalah sepersepuluh apabila hasil yang didapatkan […]


Apabila tanaman diserang hama atau penyakit sebelum dipanen yang membuatnya tidak dapat dimakan, maka tidak ada kewajiban zakat di dalamnya. Hal ini karena ia tidak dapat dimanfaatkan sesuai dengan tujuan yang diinginkan. Akan tetapi jika kalian menjualnya lalu uang hasil penjualannya mencapai nisab dan mencapai satu haul, maka uang tersebut wajib dizakati dengan mengeluarkan 2,5% […]


Apabila tanaman dipanen sebelum buahnya siap dipetik, maka tidak ada zakat di dalamnya. Karena, ia dipetik sebelum tiba waktu wajib zakat atasnya. Tidak apa-apa memanennya sebelum buahnya siap dipetik dengan tujuan untuk dijadikan makanan bagi ternak atau untuk tujuan yang lain. Wabillahittaufiq, wa Shallallahu `ala Nabiyyina Muhammad wa Alihi wa Shahbihi wa Sallam.


Zakat wajib dikeluarkan dari seluruh biji-bijian, seperti gandum, jelai, padi, ‘adas, humush (kacang Arab) dan semua biji-bijian walaupun bukan bahan makanan pokok. Zakat wajib atas semua jenis kurma yang ditakar dan disimpan. Adapun syarat-syarat bagi wajibnya zakat biji-bijian dan buah-buahan adalah sebagai berikut: 1. Biji-bijian tersebut mencapai nisab. Kadar nisab biji-bijian ini adalah lima wasaq […]


Zakat wajib ditunaikan pada semua hasil pertanian jenis biji-bijian. Wabillahittaufiq, wa Shallallahu `ala Nabiyyina Muhammad wa Alihi wa Shahbihi wa Sallam.


Hukum asal bagi buah-buahan, apabila dapat ditakar dan disimpan, serta mencapai nishab, yaitu mencapai lima wasaq dan satu wasaq adalah enam puluh sha`, maka zakat yang harus dikeluarkan adalah 10% jika diairi tanpa biaya, atau 5% jika diairi dengan biaya. Adapun buah-buahan yang tidak dapat ditakar dan disimpan, seperti buah-buahan segar dan sejenisnya, yang diperdagangkan, […]


Penggabungan domba-domba yang disebutkan dalam pertanyaan mewajibkan zakat atas kambing-kambing tersebut jika jumlah keseluruhannya mencapai nishab dan domba-domba tersebut diberi makan dengan digembalakan selama satu haul (satu tahun Hijiriyah), atau dalam mayortias hari selama satu haul. Masing-masing dari kedua orang tersebut wajib mengeluarkan zakat sebesar kadar kepemilikan masing-masing dari domba-domba tersebut dengan dihitung dari keseluruhan […]


Yang wajib Anda lakukan adalah membayar zakat berupa seekor domba atau kambing yang nilainya sedang. Ia tidak boleh berupa domba atau kambing yang buruk. Namun Anda juga tidak harus mengeluarkannya berupa domba atau kambing yang paling baik. Jika Anda mengeluarkannya berupa domba atau kambing yang terbaik, maka hal itu lebih baik. Wabillahittaufiq, wa Shallallahu `ala […]