Ada tiga golongan manusia yang tidak akan dilihat Allah pada hari kiamat dengan pandangan rahmat, yakni anak yang durhaka, wanita menyerupai laki-laki, dan dayyuts. Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: ثَلَاثَةٌ لَا يَنْظُرُ اللهُ عَزَّ وَجَلَّ إِلَيْهِمْ يَوْمَ الْقِيَامَةِ: الْعَاقُّ لِوَالِدَيْهِ، وَالْمَرْأَةُ الْمُتَرَجِّلَةُ، وَالدَّيُّوثُ “Ada tiga golongan manusia yang Allah tidak akan melihat mereka pada […]