Baca artikel Islami pilihan dari berbagai media terpercaya


Dari Abdullah bin Abbas radhiyallahu ‘anhuma, ia berkata: لَعَنَ رَسُوْلُ اللهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ المُحَلِّلَ وَالْمُحَلَّلَ لَهُ “Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam melaknat muhallil dan muhallal lahu.” (HR. Abu Dawud no. 2076 dan Ibnu Majah no. 1934. Syaikh Al-Albani mengatakan bahwa hadits ini shahih dalam Shahih Ibnu Majah no. 1583) – Muhallil adalah laki-laki […]


Asy-Syaikh Muhammad bin Jamil Zainu rahimahullah ta’ala Pertanyaan: Apa yang kita lakukan apabila kita berselisih? Jawaban: “Kita kembali kepada Al-Qur’an dan As-Sunnah yang shahih. Allah ta’ala berfirman : فَإِن تَنَـٰزَعۡتُمۡ فِى شَىۡءٍ فَرُدُّوهُ إِلَى ٱللَّهِ وَٱلرَّسُولِ إِن كُنتُمۡ تُؤۡمِنُونَ بِٱللَّهِ وَٱلۡيَوۡمِ ٱلۡءَاخِرِ ذَلِكَ خَيۡرٌ وَأَحۡسَنُ تَأۡوِيلًا﴾ (سورة النساء). “Jika kalian berbeda pendapat pada suatu perkara, […]


Ibnul Jauzi rahimahullah berkata: “Nabi Adam mengalami berbagai ujian hingga beliau wafat. Nabi Nuh menangis selama 300 tahun. Nabi Ibrahim menghadapi ujian dengan dibakar api dan perintah menyembelih anaknya. Nabi Ya‘qub menangis hingga penglihatannya hilang. Nabi Musa menghadapi kekejaman Fir‘aun dan berbagai cobaan dari kaumnya. Nabi ‘Isa tidak memiliki tempat tinggal selain di padang, hidup […]


Tafsir Al-Muyassar Surat Al-Jumu’ah ayat 4-7 Allah ta’ala berfirman, ذَٰلِكَ فَضۡلُ ٱللَّهِ يُؤۡتِيهِ مَن يَشَآءُ وَٱللَّهُ ذُو ٱلۡفَضۡلِ ٱلۡعَظِيمِ Demikianlah karunia Allah, diberikan-Nya kepada siapa yang dikehendaki-Nya; dan Allah mempunyai karunia yang besar. (QS. Al-Jumu`ah 62:4) Allah ta’ala berfirman, مَثَلُ ٱلَّذِينَ حُمِّلُواْ ٱلتَّوۡرَىٰةَ ثُمَّ لَمۡ يَحۡمِلُوهَا كَمَثَلِ ٱلۡحِمَارِ يَحۡمِلُ أَسۡفَارَۢا بِئۡسَ مَثَلُ ٱلۡقَوۡمِ ٱلَّذِينَ كَذَّبُواْ […]


Asy-Syaikh Muhammad bin Jamil Zainu rahimahullah ta’ala Pertanyaan: Apa hukum beramal dengan hadits shahih? Jawaban: Beramal dengan hadits shahih adalah wajib. Berdasarkan firman Allah ta’ala : وَمَآ ءَاتَىٰكُمُ ٱلرَّسُولُ فَخُذُوهُ وَمَا نَهَىٰكُمۡ عَنۡهُ فَٱنتَهُوا۟﴾ (سورة الحشر). “Dan setiap yang dibawa Rasul kepada kalian, maka terimalah. Dan setiap apa yang dilarang Rasul, maka jauhilah.” (QS. Al-Hasyr: […]


Dari Abdullah bin ‘Amr—raḍiyallāhu ‘anhumā—ia berkata: “Seorang laki-laki datang kepada Rasulullah ﷺ lalu berkata: ‘Wahai Rasulullah, ajarilah aku sesuatu dari Al-Qur’an yang dapat aku hafal.’” Rasulullah ﷺ bersabda: “Bacalah tiga dari Dzawāt (surat-surat) yang diawali dengan alif lām rā.” Laki-laki itu berkata: “Wahai Rasulullah, lidahku berat dan tubuhku kasar.” Rasulullah ﷺ bersabda: “Kalau begitu, bacalah […]


Asy-Syaikh Muhammad bin Jamil Zainu rahimahullah ta’ala Pertanyaan: Apakah boleh kita menambah (berlebih-lebihan) dalam menyanjung Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam? Jawaban: Kita tidak boleh menambah (berlebih-lebihan) dalam menyanjung beliau. Allah ta’ala berfirman: قُلۡ إِنَّمَآ أَنَا۠ بَشَرٌ مِّثۡلُكُمۡ يُوحَىٰٓ إِلَىَّ أَنَّمَآ إِلَـٰهُكُمۡ إِلَـٰهٌ وَحِدٌ “Katakanlah: “Aku hanyalah seorang manusia seperti kalian, yang diwahyukan kepadaku bahwasanya sesembahan […]


Rasulullah ﷺ bersabda: عُطِيتُ مكانَ التَّوراةِ السَّبعَ الطِّوالَ، وأُعطِيتُ مكانَ الزَّبورِ المِئِينَ، وأُعطِيتُ مكانَ الإنجيلِ المَثانِيَ، وفُضِّلتُ بالمُفَصَّلِ “Aku dianugerahi tujuh surat yang panjang sebagai pengganti Taurat. Aku dianugerahi surat-surat Al-Mi’uun sebagai pengganti Injil. Aku dianugerahi surat-surat Al-Matsani sebagai pengganti Zabur. Dan aku diutamakan dengan surat-surat Al-Mufashshal.” 📚 HR. Ahmad, Ath-Thabarani, Al-Baihaqi dari Watsilah bin […]


Tafsir Al-Muyassar Surat Al-Jumu’ah (Bagian Pertama) Allah ta’ala berfirman, يُسَبِّحُ لِلَّهِ مَا فِي ٱلسَّمَٰوَٰتِ وَمَا فِي ٱلۡأَرۡضِ ٱلۡمَلِكِ ٱلۡقُدُّوسِ ٱلۡعَزِيزِ ٱلۡحَكِيم Senantiasa bertasbih kepada Allah apa yang ada di langit dan apa yang ada di bumi. Raja, Yang Maha Suci, Yang Maha Perkasa lagi Maha Bijaksana. (QS. Al-Jumu’ah: 1) Allah ta’ala berfirman, هُوَ ٱلَّذِي بَعَثَ […]


Asy-Syaikh Muhammad bin Jamil Zainu rahimahullah ta’ala Pertanyaan : Dengan apa kita bertawasul* kepada Allah ? Jawaban : Tawassul ada yang dibolehkan dan ada yang dilarang. 1. Tawassul yang dibolehkan dan diminta adalah tawassul dengan nama-nama Allah, sifat-sifatNya dan dengan amal shalih. Allah ta’ala berfirman : وَلِلَّهِ ٱلۡأَسۡمَآءُ ٱلۡحُسۡنَىٰ فَٱدۡعُوهُ بِهَا “Dan hanya milik Allah […]


Teks hadist: وَعَنْ أَبِي هُرَيْرَةَ قَالَ: بَعَثَ رَسُولُ اللَّهِ ﷺ بَعْثًا وَهُمْ ذُو عَدَدٍ، فَاسْتَقْرَأَهُمْ، فَاسْتَقْرَأَ كُلَّ رَجُلٍ مَا مَعَهُ مِنَ الْقُرْآنِ، فَأَتَى عَلَى رَجُلٍ مِنْهُمْ مِنْ أَحْدَثِهِمْ سِنًّا، فَقَالَ: “مَا مَعَكَ يَا فُلَانُ؟” قَالَ: مَعِي كَذَا وَكَذَا، وَسُورَةُ الْبَقَرَةِ. قَالَ: “أَمَعَكَ سُورَةُ الْبَقَرَةِ؟” قَالَ: “نَعَمْ” قَالَ: “فَاذْهَبْ، فَأَنْتَ أَمِيرُهُمْ” فَقَالَ رَجُلٌ مِنْ أَشْرَافِهِمْ: وَاللَّهِ، […]


https://archive.org/download/surah-al-fatihah-hani-ar-rifai/Surah%20Al-Fatihah%20~%20Hani%20Ar-Rifai.mp3 Perbedaan pendapat di kalangan ulama terkait hukum waqaf pada lafaz أَنْعَمْتَ عَلَيْهِمْ (An‘amta ‘Alaihim) bermula dari perbedaan pandangan tentang apakah basmalah termasuk ayat dalam Surat Al-Fatihah atau bukan. Menurut Imam Asy-Syafi‘i dan sebagian ulama lainnya, basmalah adalah bagian dari ayat Surat Al-Fatihah. Oleh karena itu, disunnahkan agar tidak berhenti (waqaf) pada lafaz أَنْعَمْتَ عَلَيْهِمْ, […]