Faedah Umum

Meruqyah Orang Yang Kesurupan

Salafy Temanggung
Salafy Temanggungby Abu Abdillah Dendi
October 15, 20221 min read
Meruqyah Orang Yang Kesurupan

Ringkasan Artikel

Anda harus login untuk membuat ringkasan otomatis menggunakan AI.

Login sekarang →

Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah berkisah,

ﻭﻛﺎﻥ ﺷﻴﺦ اﻹﺳﻼﻡ اﺑﻦ ﺗﻴﻤﻴﺔ ﻳﻌﺎﻟﺞ ﺑﻘﺮاءﺓ ﺁﻳﺔ اﻟﻜﺮﺳﻲ ﻭاﻟﻤﻌﻮﺫﺗﻴﻦ ﻭﻛﺜﻴﺮاً ﻣﺎ ﻳﻘﺮﺃ ﻓﻲ ﺃﺫﻥ اﻟﻤﺼﺮﻭﻉ :{ﺃﻓﺤﺴﺒﺘﻢ ﺃﻧﻤﺎ ﺧﻠﻘﻨﺎﻛﻢ ﻋﺒﺜﺎ ﻭﺃﻧﻜﻢ ﺇﻟﻴﻨﺎ ﻻ ﺗﺮﺟﻌﻮﻥ} .

“Dahulu Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah mengobati dengan bacaan ayat kursi dan Mu’awidzatain (surat al-Falaq dan surat an-Naas).
Dan sering membacakan pada telinga orang yang kesurupan firman Ta’ala,

أَفَحَسِبْتُمْ أَنَّمَا خَلَقْنَاكُمْ عَبَثًا وَأَنَّكُمْ إِلَيْنَا لَا تُرْجَعُونَ

‘Maka apakah kamu mengira, bahwa sesungguhnya Kami menciptakan kamu secara main-main (saja), dan bahwa kamu tidak akan dikembalikan kepada Kami?’ (QS. Al-Mukminun : 115).”

📚 Majmu Fatawa wa Rasail 1/299

#faedah #ruqiyah

HomeRadioArtikelPodcast