Faedah Umum

Cari Kelezatan Pada 3 Perkara

Salafy Temanggung
Salafy Temanggungby Abu Abdillah Dendi
August 20, 20221 min read
Cari Kelezatan Pada 3 Perkara

Ringkasan Artikel

Anda harus login untuk membuat ringkasan otomatis menggunakan AI.

Login sekarang →

Al-Hasan al-Bashri rahimahullah mengatakan,

“تفقدوا الحلاوة في ثلاثة أشياء الصلاة ، والقرآن ، وقراءة القرآن فإن وجدتموها وإلا فاعلموا أن الباب مغلق.”

“Carilah kelezatan pada tiga perkara yaitu, shalat, dzikir dan membaca Al-Qur’an. Jika kalian mendapatkannya, maka itulah yang diinginkan. Namun jika tidak, maka ketahuilah bahwa pintu telah tertutup.”

📓 Madarijus Salikin 2/424

#nasehat #kelezatan

HomeRadioArtikelPodcast