Baca artikel Islami pilihan dari berbagai media terpercaya

Soal: Ada orang yang enggak puasa karena mabok apakah betul alasan demikian ? Jawab: Kami tidak memahami dengan jelas maksud mabok dalam pertanyaan ini. Apabila yang anda maksud dengan mabok adalah mabok kendaraan dalam safar, maka telah dimaklumi bahwa orang-orang yang safar termasuk diantara golongan yang mendapatkan rukhshoh (keringanan) untuk tidak berpuasa di bulan […]

Soal : Ustadz, saya punya teman kafir mengundang acara walimah pernikahannya. Apakah saya harus memenuhi undangannya? Jawab: Yang wajib anda penuhi undangan walimahannya adalah walimah muslim. Rosululloh Shollallohu’alihi wasallam bersabda: حَقُّ الْمُسْلِمِ عَلَى الْمُسْلِمِ سِتٌّ. قِيلَ: مَا هُنَّ يَا رَسُولَ اللهِ؟ قَالَ: إِذَا لَقِيتَهُ فَسَلِّمْ عَلَيْهِ، وَإِذَا دَعَاكَ فَأَجِبْهُ، وَإِذَا اسْتَنْصَحَكَ فَانْصَحْ لَهُ، وَإِذَا عَطَسَ […]

Soal : Apa yang harus saya lakukan apabila terlambat (masbuk) dalam sholat Jum’at ? Jawab : Apabila Anda mendapatkan satu rokaat dalam sholat jumat, maka Anda mendapat sholat Jumat. Setelah imam salam Anda menambah satu rokaat. Dalam sebuah hadits dari Abu Hurairah radhiallahu ‘anhu, Rosululloh shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: من أدرك من الصلاة ركعة فقد […]

Soal: Apa hukum menjual tanah kepada seorang nasrani untuk dibangun gereja ? Jawab: Ada dua bagian dalam pertanyaan ini. Pertama, hukum transaksi jual beli dengan nasrani atau orang kafir. Kedua, hukum menjual tanah untuk kepentingan membangun gereja. Adapun masalah hukum menjual tanah kepada nasrani, pada asalnya boleh bagi kita melakukan transaksi jual beli dengan siapapun […]

Soal: Bolehkah mengurung kucing hias agar lebih mudah dinikmati dan aman dari gangguan ? Jawab: Mengurung kucing dengan maksud seperti yang ditanyakan tidak mengapa insyaallah, hanya saja wajib bagi sang pemilik untuk memenuhi hajat makan dan minumnya. Adapun mengurungnya dan menelantarkan makan dan minumnya maka ini diharamkan. Rosululloh Sholallohu’alaihi Wasallam pernah mengabarkan seorang wanita Bani Israil […]

Soal: Agar tikus yang terjebak dalam perangkap cepat mati bolehkah dibunuh dengan menyiramkan air panas ? Jawab: Tidak boleh membunuh tikus dengan menyiramkan air panas padanya. Rosululloh Shollallohu’alaihi wasallam bersabda: (( لا يعذب بالنار الا رب النار )) “Tidaklah mengadzab dengan api kecuali Robb yang menguasai api (yakni Alloh)” (HR. Abu Dawud dan Ahmad) Demikian jawaban […]

Soal: Ustadz mau tanya urgen jawabanya. Ada ummahat melahirkan anak kedua dg cesar. nifasnya sudah 46 hari blm brhenti. tdk brtepatan dg kebiasaan haidnya. ciri darah dan aroma sm dg darah nifas. Darahnya memangg tidak mengalir lg. flek2 merah campur kuning. tp msh aroma nifas. jd statusnya Bagaimana? Ummahat tsb sdh disuruh suaminya shalat katanya […]

Soal: Apa hukum mengamalkan surat-surat tertentu dari Al Qur’an selama kehamilan ? Apakah memang ada anjuran dari salfussholeh, seperti surat Maryam atau surat Yusuf diamalkan (dibaca) agar memiliki anak yg cantik/tampan lahiriyahnya dll. Jawab Meyakini suatu ayat atau surat Al Quran tertentu memiliki fadhilah (keutamaan) tertentu harus dilandasi dalil dari Al Quran atau As Sunnah […]

Soal: Apakah ( الاحد ) Al-Ahad termasuk nama Alloh ? dan apa maknanya ? Jawab : Alhamdulillah, Al-Ahad adalah salah satu nama Alloh. Kita menetapkan dan meyakininya sebagai nama Alloh berdasarkan firman Alloh dalam surat Al Ikhlash : قل هو الله احد “Katakanlah : Dialah Alloh Dzat Yang Maha Esa” Makna nama ini, Alloh adalah […]

Soal : Bolehkah saya menikahi anak wanita sepupu ? Jawab: Sepupu (anak paman/bibi) bukan mahrom. Demikian pula anak-anak sepupu bukan termasuk mahrom yang Alloh sebutkan dalam Surat An Nisa. Sehingga boleh bagi anda menikahi sepupu anda atau anak-anak dari sepupu. Ummu Hani bintu Abi Thalib, saudari kandung Ali bin Abi Thalib pernah dilamar Rosululloh Shollallohu’alaihi […]

Soal : Seorang duda dengan satu anak perempuan menikahi janda yang memiliki seorang anak laki-laki. Bolehkah kedua anak bawaan itu menikah ? Jawab: Boleh kedua anak bawaan tersebut menikah karena tidak ada hubungan mahrom antara keduanya. Allohua’lam. Soal: Serupa dengan pertanyaan ini apabila ada sepasang suami istri, Si suami masih memiliki bapak, sementara si istri […]

Doa memohon keselamatan dunia dan akhirat. Soal: Melihat betapa banyaknya bencana yang terjadi disekitar kita ; gempa bumi, gelombang tsunami, tanah longsor, tenggelamnya kampung ketika tiba tiba bumi tempat berpijak menjadi lumpur dan bencana-bancana lain, melihat itu semua kita merasa betapa kecil dan lemah di hadapan Alloh subhanahu wata’ala. Sebagai bentuk penghambaan kepada Alloh, adakah […]